5 Tips Membuat Presentasi Bisnis yang Menarik
Tips membuat presentasi bisnis yang menarik banyak dicari pebisnis masa kini. Sebab, tidak bisa dipungkiri, untuk bisa mengembangkan usaha, salah satu caranya dengan mengadakan kerja sama dengan pihak lain. Saat menawarkan kerja sama inilah presentasi menarik sangat diperlukan. Semakin menarik presentasi yang Anda sajikan, semakin besar peluang Anda untuk menjalin kerja sama dengan pihak lain dan […]
4 Tips Menggunakan Gambar dalam Desain Slide Presentasi
Tips menggunakan gambar dalam desain slide presentasi perlu Anda ketahui jika ingin presentasi Anda sukses. Sebab, penggunaan gambar dalam slide sangat menentukan keberhasilan sebuah presentasi. Bagi kebanyakan orang, mendengarkan presentasi adalah sesuatu yang membosankan. Hal ini terutama disebabkan oleh kegagalan sang presentator dalam menampilkan slide presentasi yang menarik. Sebagian presentator terjebak untuk meng-copy paste atau meringkas materi yang disampaikan […]
5 Cara Membuat Slide Presentasi Kelas Dunia
Cara membuat slide presentasi kelas dunia harus Anda ketahui jika ingin bisnis Anda go internasional. Membuat slide presentasi tidak boleh sembarangan, terlebih jika ditargetkan untuk kelas dunia. Jika Anda hanya membuatnya serampangan saja, bisa jadi bisnis Anda tidak akan dilirik sedikit pun oleh pihak asing. Lalu, bagaimana cara membuat slide presentasi yang ditujukan untuk kelas dunia? Berikut ini […]
Cara Meningkatkan Mental Dan Rasa Percaya Diri
Ada cukup banyak cara yang bisa anda lakukan dalam meningkatkan mental dan rasa percaya diri anda saat akan memulai presentasi. Namun terkadang Cara Meningkatkan Mental Dan Rasa Percaya Diri ini hanya membutuhkan waktu yang singkat. Tak mungkin rasanya bila anda hanya melakukan pemanasan, atau berkonsultasi dengan mentor Anda atau bahkan hanya membaca buku panduan mengenai kepercayaan […]