6 Kesalahan Berkomunikasi
Dalam sebuah bisnis dunia profesionalisme, cara bicara kita termasuk, nada, pitch, dan suara sangatlah penting, dan secara dramatis mempengaruhi bagaimana bos dan rekan kerja memandang kita. Karena sulitnya mengetahui kesalahan Sendiri pada saat bebicara, kami berkonsultasi dengan beberapa ahli untuk mengidentifikasi kesalahan penyampaian yang paling bermasalah, dan bagaimana untuk menghindarinya. 1. Tergagap atau mengulang kata […]
Faktor Penting Untuk Kepuasan Pasien
Pasien manapun yang berobat di rumah sakit tentu membutuhkan pelayanan terbaik, mereka butuh kepuasan saat di tempat tersebut. Sayangnya tak sedikit rumah sakit yang hanya memberikan peralatan lengkap,dokter hebat dan karyawan yang pandai namun mereka semua tidak bisa memberikan kepuasan pada pasiennya. Service excellence rumah sakit adalah cara untuk memberikan kepuasan kepada pasien dan ini […]
Budaya Pelayanan Prima
Pelayanan adalah proses membantu orang lain dengan cara-cara tertentu dimana sensitivitas dan kemampuan interpersonal dibutuhkan untuk menciptakan kepuasan dan loyalitas yang ditentukan oleh keakraban, kehangatan, penghargaan, kedermawanan, dan kejujuran yang dilakukan oleh penyedia jasa. Sebuah budaya yang kuat, yang mewarnai sifat hubungan perusahaan dengan pelanggannya merupakan identitas yang sangat baik dalam memenangkan perhatian pelanggan pengguna […]
Prinsip Dasar Membangun Pelayanan Yang Berkualitas
Dalam bekerja, kita akan berhadapan dengan konsumen. Apapun profesi dan pekerjaan yang kita lakukan, sejatinya kita adalah pelayan bagi pelanggan kita, Oleh karenanya, adalah suatu keharusan untuk memperlakukan mereka dengan baik agar kepuasan dan kepercayaan pelanggan tetap dan terus meningkat. Tanpa adanya kepercayaan dari pelanggan tak mungkin suatu usaha dapat maju dan berkembang. Citra diri […]